Kapan Waktu Terbaik Liburan ke Jepang?
Jepang masih menjadi salah satu destinasi luar negeri favorit orang Indonesia. Bukan cuma panoramanya yang indah, kebudayaan hingga makanan juga menjadi daya tarik untuk berkunjung ke Negeri Matahari Terbit tersebut.
Tapi, sebenarnya ada waktu-waktu terbaik untuk melancong ke Jepang. Hal ini berkaitan dengan musim serta cuaca yang akan dihadapi wisatawan kala memilih liburan ke Jepang.
Seperti dikutip dari berbagai sumber, waktu terbaik untuk liburan ke Jepang adalah dari akhir Maret hingga awal April dan September-November. Musim semi di Jepang biasanya terjadi antara bulan Maret dan Mei.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Meski dianggap sebagai waktu yang aman untuk berkunjung ke Jepang, perlu juga dicatat oleh pelancong suhu-suhu yang menerpa pada bulan-bulan tersebut. Pada Maret, suhu rata-rata di kota besar seperti Tokyo sekitar 13 °C, kemudian pada April sampai 18,5 °C, lalu pada Mei suhu menjadi sekitar 23 °C.
Ketika musim gugur yang terjadi pada September-November, pemandangan yang bisa kamu lihat di Jepang adalah kebun dan taman yang tenteram berubah menjadi warna merah, jingga, dan emas. Lalu, dedaunan tampak indah.
Kala itu, yang terjadi adalah musimnya akan hangat selama September-November dan itu periode sangat menyenangkan untuk jalan-jalan mengunjungi tempat-tempat wisata di Jepang.
Namun, jika kamu berkunjung ke Jepang pada bulan Maret-Mei, sebaiknya kamu membawa baju yang lebih tebal, karena suhunya jauh lebih dingin dibanding Indonesia, terutama ketika malam, suhu terasa sangat dingin.
Pada Januari, Jepangakan menjadi lebih dingin, karena suhu turun menjadi sekitar 10°C dan hujan salju terjadi di banyak wilayah di Negeri Matahari Terbit tersebut.
(wiw)(责任编辑:百科)
- Malam Tahun Baru 2025, LRT Sumsel Tambah Jadwal Operasional Hingga Tengah Malam
- Pasar Kripto Bangkit, Harga Bitcoin Sukses Tembus US$106.000
- Utang Jadi Sorotan, Dolar Melemah Usai Penurunan Peringkat Kredit AS
- Yang Nggak Suka Anies Baswedan Jangan Kelojotan! Pembangunan JIS Diklaim Sudah Hampir Selesai!
- Cegah Judol pada Anak dan Perempuan, KemenPPPA Bakal Bangun Ruang Bersama Merah Putih
- 7 Pelanggaran HAM Dalam Tragedi Kanjuruhan Hasil Penyelidikan Komnas HAM
- Kasus Korupsi Triliunan Kelas Kakap Digarap Kejagung, Lah KPK Gimana?
- Awal Cerita Kesuksesan CEO BYD, Beli Perusahaan yang Mau Dilikuidasi
- Prabowo Tegaskan Semua Subsidi
- FOTO: Kontes Menara Manusia Terbesar di Spanyol Pukau Ribuan Penonton
- SYL Kembali Diperiksa Ditkrimsus PMJ, Berikut Ini Pertanyaannya
- 5 Efek Samping Obat Steroid buat Anak, Jangan Diberikan Sembarangan
- Eggy Sudjana Dengar People Power dari Amien Rais
- Dalam Pembinaan Beasiswa, Ketua Baznas: Peran Mahasiswa Al
- 到英国读景观设计硕士哪些大学比较好?
- Banjir di Kawasan Kembangan Utara Akibat Luapan Kali Pesanggrahan Telah Surut
- Beredar Video Pelajar SMK Cilincing 1 Dianiaya Senior Pakai Kursi, Penyebabnya Sepele
- Anies Baswedan Soroti Nasib Jurnalis, Janji Diskusi dengan PWI dan Dewan Pers
- Macron Bawa Kabar Baik, Prancis dan China Segera Capai Kesepakatan Soal Tarif Cognac
- Fakta Baru Kasus Kebaya Merah, Pemeran Wanita Punya Riwayat Gangguan Jiwa dan Berkepribadian Ganda