IIMS Surabaya Akan Berlangsung Akhir Bulan Mei
时间:2025-05-24 07:01:09 出处:休闲阅读(143)
PT Chery Sales Indonesia (CSI) mengklaim telah menerima 500 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK) untuk Chery TIGGO 8 CSH di acara "Chery Mall Exhibition di Mall Kelapa Gading (MKG)", Jakarta Utara, pada 20–25 Mei 2025.
"Kami ingin memberikan kemudahan bagi masyarakat untuk lebih dekat, konsumen juga bisa melakukan test drive. Selain Jakarta, kami telah merencanakan serangkaian regional launching di berbagai kota penting lainnya, yaitu Batam, Medan, Bandung, Surabaya, Makassar, Semarang, dan Pontianak, termasuk partisipasi kami dalam ajang pameran bergengsi seperti IIMS Surabaya 2025 dan IMX Surabaya 2025," kata Head of Brand Department PT Chery Sales Indonesia, Rifkie Setiawan.
Ia menambahkan salah satu agenda terdekat adalah partisipasi Chery dalam ajang otomotif bergengsi di Surabaya, yakni Indonesia International Motor Show (IIMS) Surabaya 2025 dan Indonesia Modification Expo (IMX) Series Surabaya 2025 yang akan diselenggarakan pada akhir bulan Mei.
Chery juga mengingatkan bahwa harga spesial Rp 499.000.000 (OTR Jakarta) hanya berlaku untuk 1.000 konsumen pertama, dan kini tersisa sekitar 50% dari kuota tersebut.
Chery menargetkan ekspansi TIGGO 8 CSH secara agresif melalui serangkaian regional launching di berbagai kota strategis. Langkah ini merupakan bagian kerja perusahaan memperluas jangkauan pasar dan mendekatkan produknya kepada para konsumen.
上一篇: Jelang Akhir Masa Jabatan Jokowi Minta Maaf ke Rakyat Indonesia, Ray Rangkuti : Minta Maaf dari Apa?
下一篇: PKB Pertimbangkan Dukungan untuk Kaesang di Pilgub Jakarta, Cak Imin: Tunggu Hasil Istikharah
猜你喜欢
- Indonesia Kecam Pembunuhan Pemimpin Hamas Ismail Haniyeh
- Link Download Kalander China Imlek 2025 Gratis, Lengkap Tanggal Merah
- Jenis Olahraga yang Cocok di Bulan Ramadan, Enggak Bikin Lemes
- Apple Bangun Pabrik AirTag di Batam, Kemenperin: Tidak Masuk dalam Hitungan TKDN
- Thailand Negara ASEAN Terbanyak Dikunjungi Turis pada 2023, Indonesia?
- Asal Jalan Ditutup, Dishub DKI Sebut JLNT Aman Dilintasi Pesepeda
- Menteri Agama Sebut Pusat Kajian Islam Tak Hanya Berada di Timur Tengah
- Klarifikasi Kemendiktisaintek soal Nasib Neni Herlina yang Dipecat Sepihak Mendiktisaintek Satryo
- Soal Transisi Pemerintahan Baru, Menko PMK Pastikan Telah Berkoordinasi dengan Baik